Nomor Katalog | : | 2303004.5206 |
Nomor Publikasi | : | 52060.1810 |
ISSN/ISBN | : | 978-602-6870-15-5 |
Frekuensi Terbit | : | Tahunan |
Tanggal Rilis | : | 21 Agustus 2018 |
Bahasa | : | Indonesia |
Ukuran File | : | 2.62 MB |
Abstraksi
Publikasi Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2017 adalah publikasi tentang ketenagakerjaan yang baru pertama kali diterbitan oleh BPS Kabupaten Bima. Publikasi ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan data dan informasi bidang ketenagakerjaan. Publikasi ini memuat tabel-tabel yang menggambarkan keadaan angkatan kerja di Kabupaten Bima pada tahun 2017.
Publikasi Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2017 ini, berisi informasi tentang aktivitas ekonomi penduduk yang terekam dalam Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) 2017. Data yang disajikan berupa tabel-tabel yang mencakup kegiatan penduduk berusia 15 tahun keatas menurut periode tertentu meliputi lapangan pekerjaan, status pekerjaan, dan jam kerja yang disajikan dengan keterangan pokok penduduk seperti jenis kelamin, umur, serta pendidikan. Selain itu, pada publikasi keadaan angkatan kerja ini dilengkapi dengan metadata untuk membantu pengguna data memahami secara utuh tentang bagaimana data Sakernas dikumpulkan agar tidak keliru dalam menginterpretasikan data hasil Sakernas.
Publikasi Terkait
26 September 2022
Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2021
25 September 2023
Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2022
1 Juni 2021
Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2020
28 Oktober 2020
Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2019
7 November 2024
Statistik Ketenagakerjaan Kabupaten Bima 2023
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Bima (Statistics of Bima Regency) Jl. Soekarno-Hatta
Talabiu - Woha
Kabupaten Bima
Nusa Tenggara Barat 84171
Telp/Fax : (0374) 646003
Mailbox : bps5206@bps.go.id
Tentang Kami